Vol. 29 No. 1 (2023): Jurnal Geologi Pertambangan (JGP)

					View Vol. 29 No. 1 (2023): Jurnal Geologi Pertambangan (JGP)

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Y.M.E karena dengan impahan rahmat dan karunia-Nya JGP (Jurnal Geologi Pertambangan)  Nomor 1 Januari 2023 dapat hadir kembali dihadapan pembaca. JGP menyajikan tulisan hasil penelitian dan konseptual (pikiran kritis) yang berhubungan dengan bidang ilmu-ilmu geologi-pertambangan. Nomor 1 (Vol.29) Januari 2023 ini, JGP memuat  tulisan mengenai, Evaluasi Keberhasilan Tanaman Revegetasi Lahan Pasca Tambang CV. Indra Berjaya Kecamatan Anggana Kabupaten Kutai Kartanegara Provinsi Kalimantan Timur, The Influence Of Rock Mineralogy On Groundwater In The Kampungbaru Formation,Coal Mining Area, Anggana And Surrounding Area, District. Kutai Kartanegara, Teknik Dasar Melakukan Pengukuran Batas Tanah Desa Loa Duri Ilir Kecamatan Loa Janan Kabupaten Kutai Kartanegara, Analisa Variasi Litologi Kegiatan Pemboran Batubara Metode Touch Core

Di PT. Nata Energi Site PT. Perkasa Energy, Optimasi Peralatan Mekanis Drifting Tambang Bawah Tanah Dalam Upaya Peningkatan Produksi Batubara Pada Metode Longwall Di Project Mitsui Matsushima Resaurces.Co.Ltd Kalimantan Timur

Published: 2023-02-10

Jurnal Geologi Pertambangan