Pengaruh Pupuk Rosasol-N Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Seledri (Apium graveolens L.)

Authors

  • Eka Rahmawati
  • Rina Wardani
  • Siti Rusmini

Abstract

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk Rosasol-N terhadap pertumbuhan dan hasil seledri. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Febuari sampai Mei 2016. Terhitung sejak persiapan lahan sampai panen. Penelitian berlokasi di Jalan Ikip Mekarsari. Rt 24 Kelurahan Timbau Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) yang terdiri dari 9 taraf dan diulang sebanyak 3 kali.  Taraf perlakuan terdiri dari r0 (kontrol), r1 (0,5 g L-1 air ), r2 (1,0 g L-1 air ), r3 (1,5 g L-1 air) , r4 (2,0 g L-1 air), r5(2,5 g L-1 air),  r6 (3,0 g L-1 air), r7 (3,5 g L-1 air), r8 ( 4,0 g L-1 air) .

Pemberian pupuk Rosasol-N berpengaruh tidak nyata pada semua parameter,  Hasil tertinggi pada perlakuan r3 (1,5 g L-1 air) yaitu 11,04 t ha-1 dan terendah 6,70 t ha-1 pada perlakuan r5 (2,5 g L-1 air).

 

Kata kunci: Pengaruh, rosasol-N, seledri

References

Agromedia, R. 2007. Petunjuk pemupukan. Agromedia Pustaka. Jakarta.

Departemen Pertanian. 2006. Pupuk NPK lengkap. Asabi. Bogor Indonesia.

Dinas Pertanian Tanaman Pangan Dan Hortikultura Kutai Kartanegara. 2012. Produksi tanaman sayur – sayuran dan buah – buahan semusim di Kutai Kartanegara 2012. Dinas Pertanian Tenggarong.

Kushaeri. 2015. Pengaruh-pupuk-urea-pupuk-organik-padat-dan-cair-kotoran-ayam-terhadap-sifat-tanah-pertumbuhan-dan-hasil-selada-keriting-di-tanah-incepsol/. http://jurnalpertanian.wordpress.com/2012/10-11. Di kunjungi 5 Juni 2016.

Kushaeri. 2015. Keuntungan dan Kerugian Pupuk. http://taniternakorganik. blogspot.co.id/2013/10/keuntungan-dan-kerugian-pupuk.html. Dikunjungi pada tanggal 6 Juni 2016.

Lingga, P dan Marsono. 2002. Petunjuk Penggunaan Pupuk. Penebar Swadaya. Jakarta. https://jurnalagriepat.wordpress.com/2012/03/11/respon-seledri-apium-graveolus-l-syahrudin. Di kunjungi 13 Agustus 2016.

Lingga, P dan Marsono. 2004. Petunjuk Penggunaan Pupuk. Penebar Swadaya. Jakarta.

Rukmana, R. 2007. Bertanam Seledri. Penerbit Kanisius. 7 rd ed. Yogyakarta.

Soewito, M, DS,. 2004. Bercocok Tanaman Seledri. Titik Terang. Jakarta

Soeryoko, H. 2011. Kiat Pintar Memproduksi Kompos dengan Pengurai Buatan Sendiri. Lili Publisher. Yogyakarta

Downloads

Published

2016-10-01

Issue

Section

Articles