PERAN BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMERINTAHAN DESA DALAM MEWUJUDKAN DESA MANDIRI (Studi Desa Bendang Raya Kecamatan Tenggarong Kabupaten Kutai Kartanegara)
DOI:
https://doi.org/10.53640/mahakam.v4i1.89Abstract
Artikel ini menyoroti peran bapemas sebagai Tim Koordinasi, monitoring evaluasi dan pengendalian program desa mandiri kabupaten kutai kartanegara tahun 2013.Selanjutnya Keberhasilan Bapemas dan Pemdes dalam menjalankan program desa mandiri di desa bendang raya sebagai model program desa mandiri yangterlaksana sesuai indicator program. Pendekatan yang digunakan melalui deskriptif kualitatif yang berfokus pada peran (koordinasi, Monitoring dan evaluasi), realisasi program Bapemas dan pemdes dalam mewujudkan desa mandiri di desa bendang raya melaluai pemberdayaayn aparatur, serta hambatan dan dukungan dari keberhasilan pelaksanaan program tersebut
Kata Kunci: Peran BAPEMAS, Pemberdayaan aparatur, Desa Mandiri.