IMPLEMENTASI PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONBILITY (CSR) PT. AGRI EASTBORNEO KENCANA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT (STUDI KASUS DESA SEDULANG KECAMATAN MUARA KAMAN)
DOI:
https://doi.org/10.53640/jimap.v1i2.1121Keywords:
Implementasi, Tanggungjawab Sosial Perusahaan, Kesejahteraan MasyarakatAbstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui dan mengevaluasi implementasi CSR yang dijalankan oleh PT. Agri Eastborneo Kencana (PT. AEK) agar dapat berjalan efektif Dalam Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman Kabupaten Kutai Kartanegara. Serta Untuk mengetahui pengaruh hadirnya Corporate Social Responbility (CSR) PT. Agri Eastborneo Kencana (PT. AEK) terhadap kesejahteraan di Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman Kabupaten Kutai Kartanegara. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, Teknik Pengumpulan data yan digunakan adalah wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Hasil Dari penelitian adalah : Bahwa Komunikasi dan sosialisasi pihak PT. EAK dengan Pemerintah Desa Sedulang dan masyarakat mengenai Program Corporate Sosial Responsibility (CSR) berjalan dengan lancar namun masih perlu ditingkatkan hal ini dikarenakan masih banyaknya masyarakat yang menilai bahwa program Corporate Sosial Responsibility (CSR) tersebut masih belum tepat sasaran. Pemberdayaan pemerintah dan masyarakat Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman dalam program Corporate Sosial Responsibility (CSR) PT. Agri Eastborneo Kencana (AEK) telah berjalan maksimal karena telah melibatkan pemerintah dan masyarakat serta tokoh masyarakat Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman sehingga program dapat terserap dengan baik ke masyarakat. Kesejahtraan masyarakat Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman dengan adanya Corporate Sosial Responsibility (CSR) PT. Agri Eastborneo Kencana (AEK) telah meningkat hal ini dikarenakan program yang turunkan bersifat permanen secara terus menerus sehingga program tersebut dapat meningkatkan perekonomian serta infrastruktur local yang ada di Desa Sedulang Kecamatan Muara Kaman.
References
Anonim, Keputusan Menteri PAN No. 25 Tahun 2004, Tentang Kinerja Pelayanan Publik.
_______, Keputusan Menteri PAN No. 63 Tahun 2003, Tentang Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Publik..
_______, Undang-Undang No. 25 Tahun 2009, Tentang Mekanisme Pelayanan Publik..
Arikunto, Suharsimi, (2000), Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Cetakan Kedua Belas, Edisi Revisi V, Penerbit PT. Reineka Cipta, Jakarta.
Arief, 2007, Manajemen Pelayanan Jasa, Edisi Ketiga, Penerbit PT. Prenhalindo, Jakarta.
Dwijowijoto, Nugroho Riant, Kebijakan Publik: Formulasi, Implementasi, dan Evaluasi, Elex Media Komputindo, Jakarta 2004.
Hadi, Sutrisno, (2004), Metodologi Research, Penerbit Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada Yogyakarta.
Iswandi, 1999, Manajemen Pelayanan, Penerbit PT. Gramedia Pustaka Umum, Jakarta.
Koentjaraningrat, (2000), Masalah-Masalah Perencanaan Penelitian, PT. Gramedia, Jakarta.
Lexy, J. Moleong, 2001, Metode Penelitian Kualitatif, Remaja Rosdakarya, Bandung.
Mudrajad, Kuncoro, (2003), Metode Penelitian Survei, Penerbit Lembaga LP3S, Jakarta.
Mulyana, Dedi, (2001), Metode Penelitian Kualitatif Paradigma Baru Ilmu Komunikasi dan Ilmu Sosial Lainnya, Penerbit PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.
Moenir, H.A.S, (2008), Manajemen Pelayanan Umum di Indonesia, Cetakan ke Delapan, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.
Sianipar, J.G.P, (2001), Manajemen Pelayanan, Edisi Kedua, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.
Siagian, SP. (1995), Manajemen Pelayanan dan Pekerjaan Masyarakat, LAN RI, Jakarta.
_______, 2000, Kerangka Dasar Ilmu Administrasi, Cetakan Kedua, Reineka Cipta, Jakarta.
Subarsono, AG, (2005), Analisis Kebijakan Publik, Konsep, Teori dan Aplikasi, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.
Supranto, 2001, Dasar-Dasar Manajemen Pelayanan, Penerbit PT. Reineka Cipta, Jakarta
Suharto dan Iryanto, (2004), Manajemen Pelayanan Publik, Edisi Pertama, Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.
Tjiptono, Fandy, (2004), Manajemen Jasa, Edisi Kedua, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta.
Wahab, Solichin Abdul, (2005), Analisis Kebijaksanaan dari Formulasi ke Implementasi Kebijaksanaan Negara, PT. Bumi Aksara, Jakarta.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Muhammad Rahman; Yonathan Palinggi; Musmuliadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.