Analisa sistem manajemen kontraktor pada kegiatan ijin usaha pertambangan Batubara

Authors

  • Agus Sujarwo Universitas Kutai Kartanegara

DOI:

https://doi.org/10.53640/jgp.v29i2.1371

Abstract

Abstrak

Tujuan manajemen merupakan misi sasaran yang ingin dicapai oleh suatuorganisasi di masa yang akan datang dan manajer bertugas mengarahkan jalannya   organisasi   untuk   mencapai   tujuan   tersebut.   Effektifitas pencapaian tujuan tersebut, selain ditentukan oleh kemampuan manajer,juga ditentukan oleh sifat-sifat dari tujuan itu sendiri.

Kegiatan kontraktor Tambang Batubara menggunakan manajemen  yang dilaksanakan saling berkaitan dan saling mempengaruhi satu sama lainnya. Manajemen Tambang mempengaruhi manajemen peralatan. Misalnya rencana mine squence akan mempengaruhi jumlah peralatan yang digunakan, mempengaruhi productivity peralatan dan mempengaruhi kerusakan peralatan misal  jika dan pembuatan grade jalan lebih dari 8 prosen.

Manajemen peralatan mempengaruhi logistik dalam menyediakan kebutuhan spare part, mempengaruhi manajemen man power berapa jumlah operator yang diperlukan,, manajemen keuangan untuk menyediakan dana untuk pembiyaaan pengadaan peralatan dan operasionalnya, dan mempengaruhi  manajemen kesehatan, keselamatan dan lingkungan.

 

Kata Kunci: Manajemen, Tambang, Batubara, Operasi produksi, Kontraktor  

                    Tambang

Downloads

Download data is not yet available.

Additional Files

Published

2023-08-23

Issue

Section

Jurnal Geologi Pertambangan